Lembur

Merah Saga senja kian memudar.. Mengantarkan siang lelap ke peraduan. Waktupun tergesa berlalu... Detik detik bergegas menyusuri lorong hitam malam... Mungkin malam telah melewati tengahnya.. Namun... Sibuk Abjad saling berbisik pada tiap helaian kertas..memuji cahaya bulan. Brisiknya 1,2,3 yang m…

Blog itu Rajutan Kata-kata Indah

Kegiatan ngeBlog bukan hal asing lagi di era internet sekarang ini. Ibu-ibu pun tak ingin ketinggalan dengan kegitan yang  satu ini. Blog tidak hanya dijadikan tempat  berbagi informasi  yang penting-penting saja  tapi sudah berubah menjadi buku hariannya para wanita , semua yang dirasakan  ditulis…

Sambal belacan Mak

Melenggang mak pegi kedapur Sepinggan sambal belacan pun tehidang Ikan nila panggang... tak telupekan pucuk ubi rebus. Timun pule tak kan tinggal Sedapnye.. Tengah hari.. Terik memancar dari langit.. Bekipas-kipas.. Bebukak baju Berkecap2 Mengelap keringat Melahap sedap.. Orang lewat tak tentu lag…

Purnama di Sungai Indragiri

Detik sunyi jarum jam Tak dapat mencegah tirai senja menutupi bumi, Gradasi keabu-abuan perlahan hitam Menyambut menggenggam malam Sang bayu enggan berdiam Menyibak awan Memancarkan senyum purnama Bergoyang-goyang Membias didasar sungai Indragiri Bersama bayang-bayang pepohonan menjalin keakraban …

Menabung Cinta

Tadi siang aku menonton liputan di MetroTV, mambahas tentang lansia yang tinggal di panti werdha atau panti jompo. Ternyata para lansia yang tinggal disana tak hanya dititipkan oleh keluarga, tetapi lansia yang diambil dijalanan, karena dibuang oleh keluarganya. Masih terngiang ditingaku, ketika s…