Tunjukkan kasih sayang sebelum semuanya terlambat

Untuk menunjukan kasih sayang sebenarnya tidak dibatasi waktu tak pula diikat  cara yang harus bagaimana, semua bebas mengekspresikan  kasih sayang. Banyak cara untuk menunjukkan rasa sayang baik itu pada suami ataupun istri. 1.) Menjaga komunikasi yang baik dengan pasangan, dan selalu bersifat te…

PERSELINGKUHAN DIBALIK SELEMBAR DASTER

novanovili.com  [Pernikahan]   Beberapa waktu lalu banyak meme yang bertebaran tentang   perbandingan anatar emak yang pakai baju daster terus dibandingkan dengan yang lagi bergaya full dandan dengan baju yang  molek. Ini seharusnya bukan sekedar  untuk lelucuan tapi ada sekelumit pesan yang tersirat…

ANTARA TA'ARUF,PHP DAN BAN SEREP

novanovili.com - Bukan. Ini bukan sebuah fiksi ataupun puisi, ini cuma ingin cerita saja tentang  3 frasa tersebut  Ta,aruf, PHP, dan Ban Serep. Apakah ketiga kata itu punya hubungan yang signifikan? ,jawabannya bisa jadi Ya bisa juga tidak , tergantung cara kita mengubung-hubungkannya apakah bawa-…

5 ALASAN ISTRI UNTUK TETAP BERTAHAN KETIKA PASANGAN BERSELINGKUH

novanovili.com  [Pernikahan]   Seseorang menghampiriku dengan mata berlinang dan memperlihatkan sebuah sms: “ I miss you too” aku mengernyitkan dahi, yah..dapat disimpulkan jika ada sebuah kalimat yang berakhiran “too” artinya itu adalah sebuah  balasan , itu pasti dan masuk akal kan…?, pasti sebelumny…

JIKA AKU DIGOSSIPKAN

Menjadi bahan gossip itu gak enak banget, serasa ditusuk dari  belakang serasa dikhianati. Aku sendiri  berusaha untuk menghindari bergossip ria,kecuali lagi  kepepet  hahahaha.. sama aja dong.  Sebenarnya yang namanya ghibah itu antara pencetus awal, penimpal, dan pendengar (menikmati) punya dosa…

SERING CEKCOK DENGAN SUAMI ? MUNGKIN INI PENYEBABNYA

novanovili.com  [Pernikahan]  Dalam menjalani hidup berumah tangga hingga bertahun-tahun, bohong aja kalau tidak pernah terjadi pertengkaran antara suami istri. Bahkan banyak yang bilang bahwa pertengkaran itu membuat hubungan kembali hangat, tentu tak semua pertengkaran ya? dilihat juga asal muasal …

INGIN HUBUNGAN LANGGENG?? JANGAN BAHAS MASALAH INI

novanovili.com  [Pernikahan]  Wanita dan pria adalah dua hal yang tak dapat dipisahkan, keduanya saling membutuhkan. Bahkan pernah mendengar sebuah istilah, jika kamu ingin melihat setiap orang bekerja dan semua sibuk maka pisahkan pria dan wanita di pulau yang berbeda, pasti semua akan terlihat hilir …

SEBUAH CATATAN KECIL KETIKA GADGET MERENGGUT KEINTIMAN

novanovili.com  [Pernikahan]  Malam telah menunjukkan pukul 22.00 hening telah menggema seantaro rumah. Anak-anak telah terlelap tidur , TV pun telah dimatikan, jendela pintu telah tertutup rapat. Hawa mulai dingin dengan derai embun dan semilir angin yang merayapi bumi. Seorang istri tampak dengan w…

SUAMI ISTRI MENDALAMI ILMU KEBATINAN, INILAH AKIBATNYA

Suami istri mendalami ilmu kebatinan, inilah akibatnya. Ilmu kebatinan biasanya berkaitan dengan hal-hal supranatural , ghoib dan sesuatu yang tak kasat mata. Yang memotivasi seseorang untuk mendalami ilmu ini bermacam-macam misalnya agar fisik lebih kuat, orang-orang akan tunduk pada ucapan, atau …

ISTRI MENULIS KEBURUKAN SUAMI DI MEDIA SOSIAL

ISTRI MENULIS KEBURUKAN SUAMI DI MEDIA SOSIAL [Lifestyle] Sosial media tak lagi hanya sebagai hiburan tapi sudah menjadi sebuah kebutuhan. Tentu tergantung dari tujuan orang-orang yang tercakup didalamnya ada buat branding, untuk bisnis , adapula untuk hiburan semata.  Sayangnya banyak yang menulis s…

5 PEMICU PERTENGKARAN DIAWAL PERNIKAHAN

novanovili.com  [Pernikahan]  Diawal pernikahan selalu identik dengan cinta yang masih menggebu, romantis setiap hari dan segala kisah manisnya. Tapi pernikahan bukanlah penyatuan kesamaan, tapi penyatuan dua kepala, dua karakter, dua kebiasaan yang dibawa sejak lahir dan telah mendarah daging. Dan se…

BAHAYA CURHAT

[Pernikahan]  Rata-rata, perselingkuhan dimulai dari curhat sebagai sahabat. Awalnya sekadar makan siang bareng, curhat soal pekerjaan kemudian makin akrab dan menjurus pada hal-hal pribadi. Kenyataannya curhat bisa berdampak, kalau dosisnya berlebihan dan berkembang menjadi obrolan mesra. Salah sat…